Bola.net – Mentalitas juara Liverpool mulai muncul pada minggu ke 5 Liga Primer 2023/2024. Wolverhampton berhasil dikalahkan dengan skor 3-1 setelah sebelumnya sempat tertinggal.
Gol Liverpool kebobolan lebih dulu pada menit ke-7 berkat sepakan Hwang Hee-chan. Di babak pertama pun, Liverpool bermain jauh di bawah standar.
Baru di babak kedua Liverpool bangkit. Bukan sekadar mencetak satu atau dua gol, tapi hingga tiga gol. Para penggemar puas dengan hasilnya.
Pages: 1 2