Hasil Liga Champions: PSG Lolos ke Semifinal Usai Singkirkan Barcelona, ​​​​Dortmund Juga Lolos Singkirkan Atletico Madrid

Hasil Liga Champions: PSG Lolos ke Semifinal Usai Singkirkan Barcelona, ​​​​Dortmund Juga Lolos Singkirkan Atletico Madrid

Hanya berselang lima menit Barcelona kembali kebobolan lewat tendangan penalti Mbappe pada menit ke-59. Bintang PSG yang santer disebut bakal pindah ke Real Madrid itu kembali mencetak gol untuk membawa PSG unggul 4-1 atas Barcelona.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *