Asian Games 2023: Pecahkan 3 Rekor, Rahmat Erwin Abdullah Persembahkan Emas Kelima Indonesia

Asian Games 2023: Pecahkan 3 Rekor, Rahmat Erwin Abdullah Persembahkan Emas Kelima Indonesia

Dengan torehan tersebut, dilansir situs Asian Games 2023, Rahmat Erwin memecahkan rekor clean jerk di kelas 73 kg. Ia memecahkan 3 rekor sekaligus pada kesempatan ini.

Ia memecahkan rekor dunia, rekor Asia, dan rekor Asian Games dengan total angkatan 201 kg. Dengan total rekor kelas 359, Rahmat Erwin memecahkan rekor Asian Games.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *