Ten Hag optimistis MU lolos dari fase grup Liga Champions

Ten Hag optimistis MU lolos dari babak grup Liga Champions

“Pada akhirnya, para penggemar sama kecewanya dengan kami. “Kami juga sangat kecewa,” kata Ten Hag.

Namun meski begitu, ia mengaku cukup bangga karena melihat anak asuhnya memainkan pertandingan dengan semangat tinggi selama 90 menit.

Khusus Rasmus Hojlund, mantan pelatih Ajax Amsterdam itu senang pembeliannya dari Atalanta kembali tampil apik dengan mencetak dua atau tiga gol secara keseluruhan musim ini.

“Dia memainkan permainan yang sangat bagus dan dia menjadi ancaman sepanjang pertandingan. Dia mencetak dua gol hebat, jadi kami senang dengan itu,” kata Ten Hag.

Baca juga: Manchester United Kembali Terpuruk Usai Dihajar Crystal Palace 0-1

Reporter: Zaro Ezza Syachniar
Editor: Roy Rosa Bachtiar
HAK CIPTA © ANTARA 2023

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *