Tampan! EMTEK tak hanya memegang hak siar, namun akan memproduksi siaran Piala Dunia U-17 2023 secara mandiri

Indra Yudhistira juga mengatakan, penayangan Piala Dunia U-17 2023 memiliki aturan khusus dari FIFA. Contohnya seperti penempatan kamera dan peraturannya dengan standar internasional lainnya.

Untuk menunjang kelancaran produksi siaran pertandingan Piala Dunia U-17 2023, VIP akan mengerahkan personel dalam jumlah yang cukup. Nantinya, setiap venue akan berjumlah 45 orang yang bertanggung jawab.

Disadur dari: Bola.com/Penulis Bayu Kurniawan Santoso
Diterbitkan: 04/10/2023

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *