Suporter antusias menyambut kembalinya Liga 2: mereka menginginkan kompetisi yang bersih dan profesional

Suporter antusias menyambut kembalinya Liga 2: mereka menginginkan kompetisi yang bersih dan profesional

Suporter pun menitipkan pesan kepada PSSI untuk tetap menjaga kompetisi Liga 2 dengan cara yang sportif. Mereka ingin memastikan tidak ada unsur non-teknis yang menghambat persaingan.

“Kami yakin Pak Erick akan tegas memastikan Liga 2 bebas dari kasus-kasus non-teknis. Jangan ragu menindak pihak-pihak yang merugikan kompetisi. Kami dari Indonesia Timur akan membantu mengawalnya,” kata Ronald. Putuhena dalam rilis yang diterima Liputan6.com, Minggu (10/9/2023) malam.

Berita video Direktur Utama PT LIB Ferry Paulus bersyukur kick off Liga 2 2023/2024 berjalan lancar dan berharap bisa lebih baik lagi hingga akhir musim.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *