Sambut Piala Dunia U-17 2023, Timnas Indonesia Tantang Tim Divisi V Jerman di Laga Uji Coba

Sambut Piala Dunia U-17 2023, Timnas Indonesia Tantang Tim Divisi V Jerman di Laga Uji Coba


Sementara terkait kondisi Timnas Indonesia U-17, Bima Sakti mengaku cukup puas dengan kemampuan adaptasi para pemain Garuda Asia.

Meski diselimuti udara dan cuaca Jerman yang dingin, Arkhan Kaka dan rekan-rekan dinilai mampu cepat beradaptasi dengan baik terhadap kondisi lingkungan.

Saya senang anak-anak bisa cepat beradaptasi dengan lingkungan di sini, terutama udara dan cuaca di Jerman yang dingin, kata pelatih Timnas U-17 Indonesia di laman resmi PSSI.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *