Ribuan Warga Pantai Gading Turun ke Jalan Merayakan Gelar Piala Afrika

Ribuan Warga Pantai Gading Turun ke Jalan Merayakan Gelar Piala Afrika


1/7

Para pemain Pantai Gading berparade dengan truk di Abidjan usai meraih gelar Piala Afrika, pada 12 Februari 2024. (Sia KAMBOU/AFP)

1/7

Parade tersebut disambut warga yang ingin menyaksikan para pemain timnas Pantai Gading memamerkan trofi Piala Afrika. (Issouf SANOGO/AFP)

1/7

Para Gajah berparade dan berkeliling di jalan-jalan ibu kota ekonomi negara tersebut. (Issouf SANOGO/AFP)

1/7

Pantai Gading menjadi juara Piala Afrika setelah mengalahkan Nigeria 2-1 di laga final. (Issouf SANOGO/AFP)

1/7

Ribuan warga Pantai Gading merayakan gelar tersebut bersama para pemain timnasnya. (Sia KAMBOU/AFP)

1/7

Para penggawa Timnas Pantai Gading menyapa suporter yang mayoritas mengenakan kaus oranye. (Issouf SANOGO/AFP)

1/7

Para pemain Pantai Gading melambai kepada pendukungnya saat mereka berparade dengan truk melalui distrik Treiville yang populer di Abidjan, pada 12 Februari 2024. (Issouf SANOGO/AFP)

13 Februari 2024, 09:05 WIBDiperbarui 13 Feb 2024, 06:56 WIB

Ribuan warga turun ke jalan Kota Abidjan menyaksikan para pemain timnas Pantai Gading memamerkan trofi Piala Afrika. Pantai Gading menjadi juara Piala Afrika setelah mengalahkan Nigeria 2-1 di laga final. Parade tersebut disambut warga yang ingin merayakan gelaran Piala Afrika.

Editor:

Helmi Fithriansyah

Juru potret:

Liputan6.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *