Wakil Ketua PSSI Zainudin Amali menunjukkan dukungan penuhnya terhadap kompetisi Pegadaian Liga 2 2023/24. Menurutnya, PSSI yakin kompetisi ini akan berjalan lancar.
“Kita bersyukur, hari dimana kita bisa mengumumkan kegiatan yang ditunggu-tunggu masyarakat Indonesia. Semua sudah bekerja keras dan PT Pegadaian menjadi sponsor dan Grup Emtek menyiarkannya. PSSI menyampaikan apresiasinya kepada semua. terkait rencana jangka panjang PSSI,” kata Amali.
Pages: 1 2