Rafael Leao dan Nick Pope Ambil Andil untuk Satu Poin Newcastle

[ad_1]

Bola.net – Newcastle puas dengan hasil yang diraih pada matchday 1 Liga Champions 2023/2024. Rafael Leao dan Nick Pope turut berkontribusi dalam raihan satu poin The Magpies.

Newcastle awalnya tidak diunggulkan saat bertandang ke San Siro. Maklum, lawan yang dihadapi adalah AC Milan, semifinalis Liga Champions musim lalu.

Namun, Newcastle menghancurkan semua prediksi tersebut. Meski merupakan tim yang mendapat tekanan sepanjang pertandingan, namun tidak ada gol yang tercipta ke gawang mereka.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *