Jelang laga debut ini, Chief Operating Officer (COO) Bhayangkara FC, Sumardji mengutarakan harapan besarnya terhadap pemain yang kabarnya dibanderol di atas Rp 5 miliar tersebut. Ia ingin Radja Nainggolan bisa membantu The Guardian menghindari degradasi.
Semoga kehadiran Radja juga bisa meningkatkan nilai Bhayangkara FC, kata Sumardji beberapa waktu lalu.
Pages: 1 2