Prediksi Skor
Skuad Timnas Mali U-17 merayakan gol Ibrahim Diarra ke gawang Prancis U-17 pada semifinal Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Manahan, Solo, Selasa (28/11/2023) malam WIB. (c) LOC WCU17/RKY
Di fase grup, Argentina bertemu tim asal Afrika. Argentina kalah dengan skor 1-2 dari Senegal. Argentina cukup kesulitan menghadapi tim yang secara fisik sangat kuat. Nah, Mali punya karakter yang mirip dengan Senegal.
Mali telah menderita dua kekalahan di Piala Dunia U-17 2023 sejauh ini. Mali mengalami kekalahan ketika salah satu pemainnya mendapat kartu merah. Momen tersebut terjadi pada duel melawan Spanyol dan Prancis.
Prediksi Skor: Argentina 2-2 Mali (Adu Penalti).
4 dari 5 halaman
Jadwal, Siaran Langsung dan Link Streaming
Striker Timnas Mali U-17, Mahamoud Barry, melakukan selebrasi usai menjebol gawang Meksiko pada laga 16 besar Piala Dunia U-17 2023 di Gelora Bung Tomo, Selasa (21/11/2023) sore WIB. (c) LOK WCU17/NFL
Argentina vs Mali
Stadion Manahan Solo
Jumat, 1 Desember 2023
19.00 WIB
Siaran langsung: SCTV, Indosiar
Streaming langsung: Vidio
Tautan streaming: Klik tautan ini
*Live streaming Piala Dunia U-17 2023 memerlukan langganan paket khusus dengan harga mulai dari Rp 39 ribu.
5 dari 5 halaman
Top Skor Piala Dunia U-17 2023
Striker Timnas U-17 Argentina, Agustin Ruberto merayakan golnya ke gawang Timnas U-17 Jerman, Selasa (28/11/2023) (c) (c) Dok. LOC WCU17/NFL
8 Gol – Agustin Ruberto (Argentina)
5 Gol – Claudio Echeverri (Argentina)
4 Gol – Rento Takaoka (Jepang), Kaua Elias (Brasil), Amirbek Saidov (Uzbekistan), Paris Brunner (Jerman), Max Moerstedt (Jerman)
3 Gol – Mamadou Doumbia (Mali), Rayan (Brasil), Idrissa Gueye (Senegal), Nimfasha Berchimas (AS), Stephano Carillo (Meksiko), Joan Tincres (Francis), Michael Bermudez (Ekuador), Estevao (Brasil), Mahamoud Barry (Mali), Joel Ndala (Inggris), Ibrahim Diarra (Mali).