Piala Asiana 2023 Berakhir, Berikut Daftar Pemenangnya

Bola.net – Piala Asiana 2023 yang mempertandingkan U-12 dan U-14 telah usai. Turnamen ini akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, pada 26-29 Oktober 2023.

Piala Asiana 2023 diikuti sejumlah tim dari sembilan negara yakni Indonesia, Thailand, Filipina, Korea Selatan, Jepang, Malaysia, Australia, Spanyol, dan Vietnam.

Tim luar negeri yang berpartisipasi antara lain PFA Bangkok (Thailand), Club de Futball (Filipina), Pyeong Taek United (Korea Selatan), Wakatake (Jepang), Rowvilles Eagles (Australia), KDH Global (Malaysia), YKH JFC (Korea Selatan), PVF (Vietnam), AMD (Malaysia), dan Cerezo Osaka (Jepang), dan RCD Espanyol (Spanyol).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *