“Saya pikir kami bermain bagus di sebagian besar pertandingan, sepanjang pertandingan,” kata Anfernee Simons dari Blazers.
“Mereka adalah tim yang bagus. Mereka lari. Mereka adalah tim juara. Mereka adalah tim yang hebat, tim veteran. “Kami bermain dengan banyak pemain muda dan terkadang itulah yang terjadi,” ucapnya lagi.
Berikutnya Blazers akan menjamu Detroit Pistons pada Jumat (9/2), dan Nuggets akan menghadapi Los Angeles Lakers di hari yang sama.
Baca juga: Kalahkan Warriors, Hawks Atasi 60 Poin Steph Curry
Baca juga: Bucks Menang Atas Mavericks Usai Tertinggal 25 Poin
Wartawan: Aditya Ramadhan
Redaksi : Eka Arifa Rusqiyati
Hak Cipta © ANTARA 2024
Pages: 1 2