Mengenal Padel, Cabor Baru Mirip Tenis yang Akan Dipertandingkan di PON 2024

Mengenal Padel, Cabor Baru Mirip Tenis yang Akan Dipertandingkan di PON 2024

Berbicara dengan Liputan6.comEric yang kini menjabat sebagai Direktur Teknik Persatuan Padel Indonesia (PBPI) menjelaskan perbedaan padel dengan permainan raket lainnya.

“Padel adalah olah raga yang sangat menyenangkan dan mudah dipelajari serta cukup bersifat sosial. Faktor-faktor ini membuatnya dapat diakses dan menyenangkan bagi semua orang,” ujarnya

Berbeda dengan tenis yang sulit dikuasai dan membutuhkan banyak usaha, padel lebih sederhana dan menyenangkan. Saya rasa padel lebih cocok di Indonesia, tambahnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *