Siap Bergabung
David de Gea menerima trofi Sarung Tangan Emas usai laga Manchester United vs Fulham pada pekan ke-38 Liga Inggris 2022/2023, Minggu (28/5/2023) malam WIB. (c) Foto AP/Rui Vieira
Menurut laporan tersebut, David De Gea pun antusias untuk bergabung dengan Betis pada musim dingin ini.
Ia menilai Betis merupakan tim kuat di Spanyol. Saat ini mereka berada di peringkat keenam dan bersaing ketat untuk finis di posisi empat besar.
Selain itu, ia juga ingin bermain di tanah kelahirannya. Jadi dia siap bergabung musim dingin mendatang.
3 dari 4 halaman
Rumor CLBK
David de Gea mendapat perawatan pada laga Final Piala FA 2022/23 antara Man City vs Man United di Stadion Wembley, Sabtu (03/06/2023). (c) Foto AP/Jon Super
Menurut rumor yang beredar di Inggris, De Gea sebenarnya sudah dekat untuk kembali ke Manchester United.
Sang kiper tengah dipertimbangkan untuk kembali ke Old Trafford karena Andre Onana akan bermain di Piala Afrika.
4 dari 4 halaman
Klasemen Liga Inggris
(El Desmarque)