Mali Bertekad Cetak Sejarah di Piala Dunia U-17 Indonesia 2023

“Jika kami bisa bermain sesuai level permainan kami, saya yakin Mali bisa meraih hal-hal bagus di ajang ini,” imbuhnya.

Mali sendiri merupakan salah satu peserta Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia. Mereka lolos sebagai salah satu Semifinalis Piala Afrika U-17.

Pada Piala Dunia U-17 2023, Mali tergabung di Grup B. Mereka satu grup dengan Spanyol, Kanada, dan Uzbekistan.

Baca artikel selengkapnya di bawah ini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *