Liverpool mengalahkan Luton Town 4-1 meski dilanda badai cedera

Liverpool tundukkan Luton Town 4-1 meski dihantam badai cedera

Diaz akhirnya mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-71. Diawali kecepatan pemain pengganti Andrew Robertson memotong umpan panjang pemain Luton, bola yang mengarah ke Diaz kemudian dieksekusi sempurna oleh penyerang asal Kolombia itu menjadi gol ketiga Si Merah.

Jelang laga berakhir atau tepatnya menit ke-90, Harvey Elliot menyumbangkan gol keempat untuk Liverpool. Umpan sapuan bek Luton ke gawang Gakpo mendarat di tangan Elliot, yang kemudian melepaskan tembakan kaki kiri ke gawang Kaminski.

Daftar pemain:

Liverpool: Caoimhin Kelleher, Conor Bradley, Jarrel Quansah, Virgil van Dijk, Joe Gomez, Alexis Mac Allister, Wataru Endo, Ryan Gravenberch, Harvey Elliot, Cody Gakpo, Luis Diaz
Pelatih: Juergen Klopp

​​​​​​​​Luton: Thomas Kaminski, Teden Mengi, Gabriel Doha, Amari’i Bell, Chiedozie Ogbene, Albert Sambi Lokonga, Ross Barkley, Alfie Doughtu, Cauley Woodrow, Tahith Chong, Carlton Morris
Pelatih: Rob Edwards
​​​​​​​​

Baca juga: Klopp Butuh ‘Anfield’ untuk Kalahkan Luton Town

Baca juga: Akanji: Man City Kesulitan Bongkar Pertahanan Brentford

Baca juga: Menang atas Brentford, Man City hanya tertinggal 1 poin dari Liverpool

Wartawan : A Rauf Andar Adipati
Redaktur: Alviansyah Pasaribu
Hak Cipta © ANTARA 2024

3 Comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *