Bola.net – Legenda Perancis dan Real Madrid, Zinedine Zidanemengaku sempat berharap bisa bermain bersama sang legenda Barcelona, Lionel Messi.
Zidane memiliki karir sepak bola yang cemerlang. Ia pernah meraih kesuksesan di Juventus dan juga Real Madrid.
Begitu pula dengan Timnas Prancis. Dia telah bertemu banyak lawan hebat sepanjang karirnya.
Pages: 1 2