Karol Borys tak khawatir dengan kekuatan lawan di Piala Dunia U-17

Karol Borys tidak cemas dengan kekuatan lawan di Piala Dunia U-17

“Saya selama tujuh hari di Manchester United, saya berlatih bersama tim U-16, U-18, dan U-23. Saya sangat senang berada di sana, itu sangat membantu saya berkembang tetapi kemudian saya kembali ke Polandia, dan saya punya mimpi bisa bermain untuk Barcelona,” kata gelandang Slask Wroclaw itu.

Dibandingkan Jakarta, Solo, dan Surabaya, Bandung sebagai salah satu tuan rumah Piala Dunia U-17 relatif lebih sejuk. Meski demikian, Borys mengakui suhu di Bandung masih memaksanya untuk lebih cepat beradaptasi.

“Di Polandia suhunya paling banyak lima atau maksimal 10 derajat, di sini 30 derajat. Tapi kami datang ke sini 10 hari lalu dan kami sudah beradaptasi dengan situasi ini dan kami siap untuk pertandingan,” kata pendukung Lionel Messi. .

Baca juga: Striker Jepang Gaku Nawata Siap Penuhi Ekspektasi di Piala Dunia U-17

Wartawan : A Rauf Andar Adipati
Redaktur: Irwan Suhirwandi
HAK CIPTA © ANTARA 2023

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *