Jelang Olimpiade 2024, PBSI fokus memperbaiki peringkat Jonatan Christie cs

Jelang Olimpiade 2024, PBSI fokus memperbaiki peringkat Jonatan Christie cs


Tim Ad Hoc juga diisi oleh para ahli di berbagai bidang. Seperti tim dokter, tim psikolog olahraga, ahli gizi, pemanfaatan ilmu olahraga, bahkan mantan pebulutangkis Indonesia sebagai mentor.

Pembinanya adalah Taufik Hidayat (tunggal putra), Susy Susanti (tunggal putri), Candra Wijaya (ganda putra), Greysia Polii (ganda putri), serta Lilyana Natsir dan Tontowi Ahmad (ganda campuran).

“Persiapan olimpiade tentu banyak tekanannya. Dengan adanya mentor diharapkan bisa membantu dan mentor bisa berbagi pengalaman dan memberikan motivasi,” kata Tontowi Ahmad.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *