Jadi Penentu Nasib Bhayangkara FC, Persik Kediri Tetap Incar Kemenangan

Bagi Bhayangkara FC, laga ini akan menjadi laga hidup dan mati. Pasalnya, jika gagal meraih kemenangan di laga kali ini, The Guardian -julukan Bhayangkara FC- akan terdegradasi.

Saat ini, mereka sudah mengumpulkan 20 poin dari 30 pertandingan. Dengan sisa poin maksimal 12, peluang mereka lolos dari zona degradasi masih terbuka. Namun jika gagal meraih kemenangan hanya dalam satu dari empat laga tersisa, tim ini dipastikan terdegradasi.

Baca artikel selengkapnya di bawah ini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *