Impian Besar Sir Jim Ratcliffe Tentang Pengganti Erik ten Hag di Manchester United

Ratcliffe Mulai Membenahi Manchester United, Pemain Mahal Dijual Setengah Harga


Tangan dingin Zidane di Real Madrid membuat Ratcliffe risih. Pria berusia 51 tahun itu melatih Madrid selama dua periode dengan kesuksesan luar biasa. Zidane mampu mempersembahkan dua trofi LaLiga, tiga Liga Champions, dua Piala Dunia Antarklub, dua Piala Super Spanyol, dan dua Piala Super Eropa.

Tangan dingin Zidane diharapkan bisa menghidupkan kembali MU yang sedang terpuruk. Mereka belum pernah memenangkan Liga Premier atau Liga Champions lagi sejak pensiunnya manajer legendaris Sir Alex Ferguson pada tahun 2013.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *