Persis Solo menambah derita Bhayangkara FC dengan meraih kemenangan 2-1 pada laga BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Maguwoharjo, Minggu (29/10/2023).
Hasil BRI Liga 1 Persis Solo vs Bhayangkara FC: Tumbang 1-2, The Guardians kian terpuruk ke dasar klasemen
