Hasil BRI Liga 1 2023/2024: Persija Dipermalukan Madura United, Arema Bungkam RANS

Jadwal BRI Liga 1 Pekan 10 2023/2024: Ujian Berat Bagi Persib Bandung


Sementara pada laga lainnya, Arema FC sukses mempermalukan RANS Nusantara FC 3-2 di Stadion Sultan Agung, Bantul. Charles Lokolingoy menjadi bintang lapangan dengan mencetak dua gol pertama Arema ke gawang RANS di babak pertama.

RANS memperkecil ketertinggalan pada menit ke-58 melalui Mitsuru Maruoka. Namun, Gilbert Alvarez kembali mampu menahan RANS pada menit ke-86.

Pertandingan berakhir 2-3 setelah Maruoka mencetak gol kedua di menit terakhir lewat penalti.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *