Figo Dennis mengatakan, TC meningkatkan kondisi fisik dan mental pemain timnas U-20

Figo Dennis sebut TC tingkatkan fisik dan mental pemainTimnas U-20

Lebih lanjut Figo Dennis mengatakan, pelaksanaan TC juga menerapkan sistem promosi dan degradasi sehingga mendorong seluruh pemain untuk menunjukkan kemampuan terbaiknya karena pelatih akan memilih yang terbaik.

Pelatih Tim U-20 Indra Sjafri mengatakan, pelaksanaan TC tahap kedua diakhiri dengan pertandingan internal sebelum para pemain dipulangkan ke klub masing-masing pada Sabtu (10/2).

Ia pun mengucapkan terima kasih kepada seluruh pelatih klub yang telah memberikan izin para pemainnya untuk mengikuti TC Timnas U-20.

“Pemain yang kami panggil untuk TC selanjutnya adalah pemain yang kami anggap terbaik dari TC tahap satu dan tahap dua,” ujarnya.

Baca juga: Indra Sjafri Sebut PSSI Tak Akan Langsung Berburu Bibit Pemain
Baca juga: Mulai TC, Timnas Indonesia U-20 Berangkat ke Qatar

Wartawan: Aloysius Lewokeda
Redaktur: Teguh Handoko
Hak Cipta © ANTARA 2024

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *