Bola.net – PSSI sangat serius mempersiapkan Timnas Indonesia U-17 yang akan tampil di Piala Dunia U-17 2023. Ibu sepak bola Tanah Air akan berburu pemain.
PSSI berencana menggelar seleksi pemain di sembilan kota untuk Timnas Indonesia U-17. Langkah ini diambil karena tidak ada kompetisi reguler U-16.
Jadi pemain U-16 dan U-17 akan kita seleksi di sembilan wilayah, setelah itu kita petakan, kita gabungkan, kata Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir saat jumpa pers di Gedung Danareksa. , Jakarta Pusat, Sabtu (24/6).
Pages: 1 2