Arsenal berambisi memuncaki klasemen Liga Inggris saat Natal nanti

Arsenal berambisi puncaki klasemen Liga Inggris saat Natal

Lebih lanjut, ia juga berambisi meraih gelar kedua atau pertama Liga Inggris melawan Liverpool di Anfield sepanjang karir kepelatihannya setelah sebelumnya menjuarai Piala Liga pada musim 2020/2021. Saat itu, Meriam London menang lewat adu penalti dengan skor 5-4 setelah bermain imbang di waktu normal.

“Kami telah melakukannya di Old Trafford, Stamford Bridge dan banyak tempat lain yang belum kami lakukan selama bertahun-tahun dan itulah tantangan berikutnya. Pergilah ke sana dan menangkan. Jika Anda ingin berada di puncak, Anda harus mencapai posisi itu dan menjadi dominan serta memenangkan pertandingan,” ujarnya.

Baca juga: Emery Jaga Motivasi Tim Lanjutkan Tren Positif Lawan Sheffield

Wartawan : Zaro Ezza Syachniar
Redaktur: Irwan Suhirwandi
Hak Cipta © ANTARA 2023

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *