Antony tak takut kontraknya diputus Manchester United

Antony tak takut kontraknya diputus Manchester United

“Saya mempunyai banyak tujuan dan banyak mimpi. Saya ingin menunjukkan siapa saya sebenarnya. Saya bermimpi untuk kembali ke tim nasional dan saya ingin menunjukkan bahwa Antony tidak bersalah atas semua ini.”

Antony juga mengklaim Cavallin telah memalsukan pesan WhatsApp. Ia membantah klaim Cavallin yang paling serius terhadapnya, yakni terkait dugaan insiden di sebuah hotel di Manchester pada Januari lalu.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *