Ten Hag juga menyelamatkan Mason Mount yang mencetak gol MU di laga sebelumnya melawan Brentford. Ia menilai mantan pemain Chelsea itu belum siap bermain sejak menit pertama setelah absen lama karena cedera.
“Kami akan merawat Mount dengan hati-hati. Kami ingin menghindari cedera lagi sehingga kami harus meningkatkan menit bermainnya secara perlahan,” tegas Ten Hag.
Pages: 1 2