Sepanjang sejarah kompetisi, perwakilan timur jarang sekali meraih kemenangan ketika turnamen berlangsung di barat. Hanya ada satu negara yang bisa melakukannya, yaitu Jepang.
Negeri Matahari Terbit melakukannya dua kali pada edisi 2000 (Lebanon) dan 2011 (Qatar). Mereka melewatkan peluang mencetak hattrick setelah disingkirkan Iran secara dramatis di perempat final 2023.
Jepang juga dikepung trio barat di Piala Asia sebelumnya. Pada tahun 2019, mereka dikepung oleh tuan rumah Uni Emirat Arab, Qatar, dan Iran.
Pages: 1 2