Apakah bek Chelsea ini akan pindah ke West Ham pada Januari 2024?

Bola.net – Chelsea tampaknya akan berpisah dengan Ian Maatsen pada bulan Januari. Sang bek dikabarkan akan dibajak oleh tetangganya, West Ham.

Ian Maatsen merupakan salah satu talenta muda terbaik yang dimiliki Chelsea. Musim lalu sang bek menjadi perbincangan hangat saat dipinjamkan ke Burnley.

Musim ini, Maatsen dipertahankan oleh Mauricio Pochettino. Namun, sang bek minim peluang bermain dari bek tersebut.

Give Me Sport melaporkan, situasi Maatsen dipantau West Ham. The Hammers dikabarkan siap merekrut bek tersebut pada musim dingin ini.

Lihat informasi lengkapnya di bawah ini.

1 dari 4 halaman

Butuh bek sayap

Nicolas Jackson dan Ian Masstsen dalam pertandingan pramusim Chelsea (c) AP Photo/Chris Szagola
Menurut laporan tersebut, David Moyes sangat menginginkan full-back baru pada musim dingin ini.

Ia menilai stok fullback West Ham saat ini cukup terbatas. Sehingga dia membutuhkan tambahan pemain di sektor tersebut.

Moyes sendiri merupakan pengagum Maatsen saat masih bermain di Burnley. Jadi dia ingin membawanya ke London Timur.

2 dari 4 halaman

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *