Site icon Angkara

Scott McTominay Tidak Akan Meninggalkan Manchester United pada Januari 2024


Bola.net – Spekulasi di masa depan Scott McTominay memasuki fase baru. Sang gelandang dikabarkan tidak akan meninggalkan Old Trafford pada musim dingin ini.

Musim ini McTominay berada dalam situasi yang cukup sulit. Ia kalah bersaing dengan Casemiro, Bruno Fernandes, dan Mason Mount di lini tengah Manchester United.

Alhasil, beredar kabar sang gelandang akan hengkang dari Old Trafford pada musim dingin ini. Ada beberapa klub yang dikabarkan siap memboyongnya dari Manchester United.

Dilansir Daily Star, McTominay tidak akan kemana-mana. Sang gelandang akan terus membela Manchester United hingga akhir musim.

Lihat informasi lengkapnya di bawah ini.

Exit mobile version