Site icon Angkara

Piala Dunia U-17 2023: Unik, Ada 7 Nama Traore di Skuad Timnas Burkina Faso!


Bola.net – Ada yang menarik dari duel Amerika Serikat kontra Burkina Faso di matchday kedua Grup E Piala Dunia U-17 2023. Sebab, ada tujuh orang yang mencantumkan nama Traore dalam daftar pemainnya.

Laga Amerika Serikat kontra Burkina Faso digelar di Jakarta International Stadium, Rabu (15/11/2023) malam WIB. Amerika Serikat menang dengan skor 2-1 pada laga ini.

Dua gol Amerika Serikat dicetak oleh Keyrol Figueroa pada menit ke-45 dan Nimfasha Berchimas pada menit ke-45+6. Sedangkan Burkina Faso mencetak gol Jack Diarra pada menit ke-89.

Di balik serunya persaingan di lapangan, ada yang menarik dari daftar pemain kedua tim. Selain banyaknya nama Traore, ada pemain bernama Corcoran. Yuk simak ulasan lengkapnya di bawah ini Bolaneters.

Exit mobile version