Site icon Angkara

Kebijakan Unik Bima Sakti: Rotasi Pemain yang Memimpin Sholat Sebelum Latihan Timnas U-17 Indonesia


Bola.net – Bima Sakti memiliki kebijakan menarik dalam sesi latihan Timnas Indonesia U-17. Pasalnya, pelatih berusia 47 tahun itu merotasi pemain yang memimpin doa sebelum latihan dimulai.

Timnas Indonesia saat ini sedang bertanding Piala Dunia U-17 2023. Pada laga pertama Grup A, Garuda Muda mampu meraih satu poin usai bermain imbang 1-1 melawan Ekuador, Jumat (10/11/2023) lalu.

Pada matchday kedua, Indonesia akan bertemu Timnas Panama U-17. Laga Indonesia vs Panama akan dilangsungkan di Stadion Gelora Bung Tomo, Senin (13/11/2023) mulai pukul 19.00 WIB.

Di balik perjalanan Indonesia di Piala Dunia U-17, ada beberapa momen menarik yang mungkin belum banyak diketahui publik. Simak ulasan lebih lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.

Exit mobile version