Marquez tahu kepindahannya ke Gresini Ducati tidak akan mudah. Ia harus beradaptasi termasuk mengubah gaya balapnya.
Soal motor, saya tahu harus menyesuaikan gaya balap saya, itu tidak akan mudah. Tapi saya juga yakin seluruh tim Gresini akan banyak membantu, ujarnya.
“Saya tidak sabar untuk mengenal seluruh tim dan bekerja bersama mereka. Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada Nadia, Carlo, dan Michele atas kepercayaan dan rasa hormat yang telah mereka tunjukkan.”