Site icon Angkara

Bologna Kuat! – Bola.net

Bola.net – Bologna menjamu Atalanta pada pekan ke-17 Serie A 2023/2024, Sabtu (23/12/2023). Laga Bologna vs Atalanta berakhir 1-0.

Bologna menang berkat gol tunggal Lewis Ferguson. Gol tersebut tercipta dari assist Riccardo Orsolini pada menit ke-86.

Tim asuhan Thiago Motta ini menunjukkan performa impresif musim ini. Di Serie A dan Coppa Italia sejauh ini, mereka baru dua kali kalah.

Dalam empat laga terakhir, Bologna selalu menang. Mereka mengalahkan Salernitana, AS Roma, lalu menyingkirkan Inter Milan di babak 16 besar Coppa Italia, dan menjinakkan Atalanta asuhan Renato Dall’Ara.

1 dari 4 halaman

Bologna telah menang 11 kali

Serie A 2023/2024: Pelatih Bologna, Thiago Motta, pada laga Bologna vs Atalanta pekan ke-17 (c) Massimo Paolone/LaPresse via AP
Bologna di semua kompetisi musim ini

Pertandingan: 20Menang: 11Seri: 7Kalah: 2Gol: 27Kebobolan: 13.Bologna di semua kompetisi musim ini (c) WhoScored

2 dari 4 halaman

Pencetak Gol Bologna di Semua Kompetisi Musim Ini

Serie A 2023/2024: Riccardo Calafiori vs Charles De Ketelaere (kanan) pada laga Bologna vs Atalanta pekan ke-17 (c) Massimo Paolone/LaPresse via AP
8 gol: Joshua Zirkzee

4 gol: Lewis Ferguson, Riccardo Orsolini

2 gol: Nikola Moro, Giovanni Fabbian

1 gol: Charalampos Lykogiannis, Dan Ndoye, Sam Beukema, Sydney van Hooijdonk, Tommaso Corazza, Lorenzo De Silvestri.

3 dari 4 halaman

Hasil dan Jadwal Serie A 2023/2024 Pekan 17

Serie A 2023/2024: Lewis Ferguson vs Teun Koopmeiners (kiri) pada laga Bologna vs Atalanta pekan ke-17 (c) Massimo Paolone/LaPresse via AP
Sabtu, 23 Desember 2023
00:30 WIB Empoli 0-2 Lazio
00:30 WIB Sassuolo 1-2 Genoa
02:45 WIB Salernitana 2-2 AC Milan
02:45 WIB Monza 0-1 Fiorentina
18:30 WIB Frosinone 1-2 Juventus
21:00 WIB Torino 1-1 Udinese
21:00 WIB Bologna 1-0 Atalanta

Minggu, 24 Desember 2023
00:00 WIB Hellas Verona vs Cagliari
00:00 WIB Inter Milan vs Lecce
02:45 WIB AS Roma vs Napoli

Exit mobile version