“Perubahan dilakukan pada jadwal untuk mencoba dan memastikan aksi trek semaksimal mungkin dalam kondisi seaman mungkin hari ini, namun cuaca – yang diperkirakan akan memburuk sepanjang hari – mengharuskan pembatalan aktivitas trek lebih lanjut setelah penutupan balapan Moto2, ” baca pernyataan resmi Dorna.
Pembatalan Sprint Race juga menimbulkan kontroversi. Banyak yang mempertanyakan kenapa Dorna tidak menggelar Sprint Race MotoGP lebih awal sebelum Moto3 dan Moto2 agar tetap bisa digelar.